Ibu Kepala Dinas dengan penuh kebanggaan mendampingi Bapak Bupati Lamongan dalam audiensi bersama Finalis Putri Hijab
berita
10 Juli 2025
4x dilihat
📍 Guest House Pendopo Lamongan
Ibu Kepala Dinas dengan penuh kebanggaan mendampingi Bapak Bupati Lamongan dalam audiensi bersama Finalis Putri Hijab @misshijabjawatimur, Kak Amelia Zahro V @amzhrrv .
⠀
Sosok muda inspiratif yang membawa nama baik Lamongan ke tingkat Jawa Timur ini menunjukkan bahwa kecantikan sejati terpancar melalui akhlak, prestasi, dan kontribusi nyata bagi masyarakat.
⠀
Semoga menjadi motivasi bagi generasi muda Lamongan untuk terus berkarya dan menginspirasi! 💫✨